Jalan Protokol Malingping Rusak dan Berlubang, Warga Pinta di Cor Beton

    Jalan Protokol Malingping Rusak dan Berlubang, Warga Pinta di Cor Beton
    Terlihat jalan protokol Malingping rusak dan digenangi air

    Lebak, - Jalan protokol Malingping sekitaran perempatan menuju ke arah alun-alun Malingping lagi-lagi rusak dan berlubang. Diduga jalan tersebut rusak dan berlubang dikarenakan tidak ada drainase, sehingga setiap musim penghujan walaupun sudah diperbaiki kembali rusak.

    Momon Supriadi meminta kepada pihak PUPR Kabupaten Lebak untuk membuat drainase atau mengerjakan cor beton.

    "Karena ga ada drainase, tiap diperbaiki ketika hujan rusak lagi hotmix karena air. Menurut saya, dibuat drainase atau jangan di hotmix, tapi jalan di Cor saja, " ujar warga Malingping, Kamis 10 November 2022.

    Sementara itu, salah satu pengendara,   Arip Bahtiar, mengatakan jalan itu sudah lama rusak dan belum ada perbaikan. akibatnya banyak pengendara yang kesulitan dan sering berebut jalan yang bagus untuk menghindari jalan berlubang.

    "Saya selaku pengguna jalan, yang setiap hari melalui jalan tersebut merasa khawatir, terlebih saat turun hujan, jalanan selalu tergenang air sehingga tidak mengetahui di mana titik jalan yang  berlubangnya, " ucapnya.

    Terpisah diungkapkan Yanto, warga setempat, menurutnya ketika hujan turun, jalan yang penuh lubang ini menjadi tergenang air yang diakibatkan tidak adanya drainase di sekitar jalan tersebut.

    "Saya khawatir kondisi tersebut akan berdampak pada keselamatan pengguna jalan, baik roda 2 atau roda 4 yang setiap hari melalui, " katanya.

    Informasi yang diterima, jalan protokol tersebut sering mengalami kerusakan dan diperbaiki. Namun dikarenakan tidak ada drainase, jalan pun selalu tergenang air sehingga mudah rusak kembali. Diketahui jalan tersebut jalan kewenangan Kabupaten Lebak.***

    jalan protokol malingping rusak drainase cor beton air
    Uce Saepudin

    Uce Saepudin

    Artikel Sebelumnya

    Aktivis Sayangkan Panwascam Curugbitung...

    Artikel Berikutnya

    Aktivis Tuding Bupati Lebak Menyalahkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Berikut Pentingnya Kesesuaian Kegiatan Pemanfaatan Ruang Dalam Mendorong Investasi di Banten
    Dansat Brimob Polda Banten Ikuti Program Beyond Trust Presisi Triwulan IV
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Jazuli Juwaini Kunjungi dan Berikan Bantuan Keluarga Rouf
    Pemilik Kios di Kecamatan Cirinten dan Bojongmanik Menjual Pupuk Bersubsidi, Sesuai Dengan Harga HET
    Diduga Pengusaha Jaringan Wifi Bmedia Net Menggunakan ISP Ilegal
    KPU Lebak Terima Dana Hibah Dari APBD Lebak Rp 50 Miliar Jelang Pilkada 2024, Undang Artis Ibu Kota Jadi Polemik
    King Naga Dalam Waktu dekat akan Membuat Laporan Yang Diduga Mark up Anggaran Paskibra tahun anggaran 2024
    Penerima Bansos PIP Mengeluh Meja Kursi SDN 3 Cijengkol Dibebankan Beli
    Tidak Ada Pembekuan dan PLT di PWI Lebak Angkat Bicara PWI Banten
    Melaksanakan Giat Apel OMP Pilkada Serantak 2024 di Halaman  Mako Polsek Cilograng
    Gakkum KLHK Segera Periksa Oknum Pejabat Perhutani KPH Banten BKPH Bayah dan 49 Orang Terduga Pengusaha Batu Bara  Ilegal di Lebak Selatan
    Diduga Oknum Pejabat Perum Perhutani dan Pengusaha Tambangan Batu Bara Ilegal diKawasan Perum Perhutani Dinilai Rugikan Keuangan Negara, Tim Hukum LSM KPKB Akan Laporkan
    Musyawarah Desa Cijengkol Serah Terima kan ( MDST) Pekerjaan Fisik Dana Desa Tahun anggaran 2024
    Diduga Oknum Pejabat Perum Perhutani dan Pengusaha Tambangan Batu Bara Ilegal diKawasan Perum Perhutani Dinilai Rugikan Keuangan Negara, Tim Hukum LSM KPKB Akan Laporkan
    KNPI Luncurkan Gerakan Pemuda Bangun Desa, Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
    Warga Pertanyakan Diduga Tidak Ada Trranparansi Publik di Anggaran BUMDES Cikatomas TA 2022 - 2023
    Jalan Beyeh-Simpang Resmi Menjadi Kewenangan Provinsi Banten, Warga Harap Tahun 2023 Sudah Mulai Dibangun

    Ikuti Kami